Efektivitas film animasi Inside Out dan peran warna karakter dalam meningkatkan pemahaman emosi pada anak-anak TPA Desa Jelok Kab. Boyolali

Authors

  • Atsar Tauqify Prodi Komunikasi Penyiaran Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Dewi Aprilyani Prodi Psikologi Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Amandia Naura Amabel Prodi Psikologi Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Salsabila Salwa Atik Prodi Psikologi Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Siti Nurliati Prodi Psikologi Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Zidanka Ngaina Saky Prodi Psikologi Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Khoirul Muna Prodi Psikologi Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Dewi Lestari Paparo Prodi Psikologi Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Muhammad Virgi Yoga Nugraha Prodi Komunikasi Penyiaran Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Naufal Salman Al-Rizqi Nugroho Prodi Komunikasi Penyiaran Islam, Dakwah, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia
  • Mohammad Soleh Prodi Ekonomi Syariah, FEBI, UIN Salatiga, Salatiga, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.61251/cej.v3i4.272

Keywords:

anak TPA, film animasi, kecerdasan emosional, pendidikan karakter

Abstract

Kegiatan praktikum pengabdian masyarakat ini bertujuan meningkatkan pemahaman emosi dasar pada anak-anak Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA) di Desa Jelok Kabupaten Boyolali melalui media film animasi Inside Out. Metode pelaksanaan meliputi tiga tahap Utama yaitu persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pada tahap persiapan dilakukan identifikasi kebutuhan dan koordinasi dengan pihak terkait, pelaksanaan melibatkan penayangan film animasi disertai diskusi dan observasi partisipatif, sedangkan evaluasi menggunakan analisis kualitatif untuk menilai perubahan sikap dan pemahaman emosi anak. Hasil menunjukkan bahwa film animasi Inside Out efektif dalam meningkatkan kecerdasan emosional anak, dengan Sebagian besar anak mampu mengenali dan mengungkapkan emosi secara lebih terbuka. Kegiatan ini juga berkontribusi pada pemberdayaan Pendidikan karakter anak yang holistic dan menciptakan model pembelajaran yang dapat direplikasi di wilayah lain. Implikasi praktikum ini diharapkan dapat mendukung terciptanya lingkungan sosial yang harmonis dan mendukung perkembangan social-emosional anak sejak dini.

This community service practicum aimed to improve children's understanding of basic emotions at the Al-Qur'an Education Center (TPA) in Jelok Village, Boyolali Regency, through the animated film Inside Out. The implementation method involved three main stages: preparation, implementation, and evaluation. The preparation phase involved identifying needs and coordinating with relevant parties. The implementation phase involved screening the animated film accompanied by discussions and participatory observation. The evaluation utilized qualitative analysis to assess changes in children's attitudes and understanding of emotions. The results showed that the animated film Inside Out was effective in improving children's emotional intelligence, with most children able to recognize and express emotions more openly. This activity also contributed to the empowerment of holistic character education for children and created a learning model that can be replicated in other areas. The implications of this practicum are expected to support the creation of a harmonious social environment and support children's early social-emotional development.

References

Anggelika, L., Robbani, Mm . A., & Sari, M. P. (2024). Analisis Persepsi Emosi Manusia Terhadap Warna dalam Film Inside Out. Visual Heritage: Jurnal Kreasi Seni Dan Budaya, 6(3), 472–481.

Fitriani, I., Alwi, N., & Syam, S. (2025). Urgensi Kecerdasan Emosional (Emotional Intelligence) Dalam Pembentukan Karakter Peserta Didik Pada Jenjang Sekolah Dasar: Tinjauan Teoritis dan Implikasinya Dalam Praktik Pendidikan. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2(4), 11–11.

Gayego, A., Lutfianti, A., & Amalia, I. (2022). Eksplorasi bahasa warna pada karakter emosional film animasi “INSIDE OUT.” ATRAT: Jurnal Seni Rupa, 10(2), 143–153.

Permatasari, S. J. (2025). Membangun Koneksi Sosial dan Emosional pada Anak Usia Dini. Jurnal Kajian Pendidikan dan Cakrawala Pembelajaran, 1(2), 70–82.

Ramadhani, D. A. R. K., & Haryanti, Y. (2018). Emosi Dasar Dalam Film (Studi Analisa Semiotika dalam Film Animasi “Inside Out”).

SANTIKA, W. N. (2025). Psikologi Warna dan Pengaruhnya terhadap Respons Emosional Individu. Literacy notes, 1(1).

Sengkey, M. M., Sinaulan, N. L., Lantu, G. N., Ginting, H. B., & Sembor, G. S. (2025). Representasi Emosi Remaja dan Pengaruhnya terhadap Hubungan Sosial dalam Film Animasi “Inside Out 2”: Penelitian. Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan, 3(4), 5713–5721.

Siregar, A. N. H., Nursaumah, N., Maulana, N., Adlinsyah, F., & Risma, A. (2025). Emotional Adventure: Getting To Know Happy, Sadness, Angry, and Friends at State Elementary School 9 Dewantara: Petualangan Emosi: Mengenal Senang, Sedih, Marah, dan Teman-Temannya di SD Negeri 9 Dewantara. UBAT HATEE: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 17–24.

Wibowo, M. C. (2024). Desain karakter tokoh animasi. Penerbit Yayasan Prima Agus Teknik.

Downloads

Published

2025-12-10

How to Cite

Tauqify, A., Aprilyani, D., Amabel, A. N., Atik, S. S., Nurliati, S., Saky, Z. N., Muna, K., Paparo, D. L., Nugraha, M. V. Y., Nugroho, N. S. A.-R., & Soleh, M. (2025). Efektivitas film animasi Inside Out dan peran warna karakter dalam meningkatkan pemahaman emosi pada anak-anak TPA Desa Jelok Kab. Boyolali. Community Empowerment Journal, 3(4), 215–222. https://doi.org/10.61251/cej.v3i4.272

Issue

Section

Articles